Efek Samping Obat Hipertensi Amlodipine

21.16
Kasehatku -Obat Hipertensi Amlodipine merupakan jenis obat kimia yang di produksi untuk menyembuhkan dan menormalkan tekanan darah, secara umum obat iniu dijual di apotek dan dapat menyebabkan beberapa efek samping bila dikonsumsi. Menurut seorang dokter dalam situs alodokter mengatakan bahwa pengobatan menggunakan  Obat Hipertensi Amlodipine dapat menyebabkan beberapa efek samping berikut ini ;

  • Mudah Lelah
Mudah lelah dan badan terasa lemas akan menyerang anda ketika minum Obat Hipertensi Amlodipine. Sebaiknya anda menghindari menyetir atau melajukan kendaraan setelah minum  obat ini karena ditakutkan anda tidak dapat menahan diri dan terjatuh, apalagi kalau anda duduk di motor atau mengendarai motor.

  • Pusing dan Sakit Kepala
Pandangan akan menjadi buram pada beberapa pasien tertentu, namun tergantung dari kondisi tubuh pasien, efek samping ini terkadang bisa membuat pasien hingga terjatuh. Selain merasa pusing, orang yang minum Obat Hipertensi Amlodipine di nyatakan akan mengalami efek samping sakit kepala yang mencengkram.

  •  Detak Jantung Mengencang
Ketika minum Obat Hipertensi Amlodipine anda akan mengalami ketegangan dan jantung akan meningkatkan kinerjanya sehingga akan menyebabkan anda cepat mengalami kelelahan, sebaiknya anda tidur saat efek samping ini mengenai anda.

  • Mual Dan Muntah
Efek samping Obat Hipertensi Amlodipine lainnya adalah merasa mual dan bahkan sampai muntah, mual disertai dengan sakit kepala dan pusing. Karena hal ini sebaiknya anda menyesuaikan konsumsi dosis Obat Hipertensi Amlodipine.
  • Sakit Perut
Sakit Perut merupakan efek samping yang banyak terjadi pada orang yang minum Obat Hipertensi Amlodipine, sembelit merupakan gangguan pencernaan yang bisa diakibatkan Obat Hipertensi Amlodipine. atau bahkan sebaliknya, dengan banyak minum Obat Hipertensi Amlodipine anda akan mengalami mencret.

  • Pergelangan Kaki membengkak
Minum Obat Hipertensi Amlodipine ternyata juga bisa menyebabkan kelainan pada sendi-sendi kaki. Biasanya sendi akan mengalami pembengkakan dan memar yang terasa sakit. untuk memghilakannya cobalah untuk mengompres kaki secara pelan-pelan atau bisa di istirahatkan.